Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Admin
● online
Admin
● online
Halo, perkenalkan saya Admin
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja
Kontak Kami
Member Area
Rp
Keranjang Belanja

Oops, keranjang belanja Anda kosong!

Beranda » Blog » Tips Dan Cara Menanam Pohon Gmelina/Jati Putih Paling Tepat

Tips Dan Cara Menanam Pohon Gmelina/Jati Putih Paling Tepat

Diposting pada 1 December 2016 oleh Bibit Tanaman / Dilihat: 3.279 kali

Tips Cara Menanam Pohon Gmelina/Jati Putih

Kayu Gmelina/jati putih mempunyai prospek bisnis yang cerah. Meningkatnya kebutuhan kayu industri membuat produsen kayu melirik potensi tanaman gmelina yang memiliki karakter pertumbuhan yang cepat
dengan kualitas kayu yang bagus. Hal ini dipicu oleh rendahnya produksi kayu sengon karena dibeberapa sentral produksi kayu sengon banyak di serang penyakit karat puru. Salah satu jenis tanaman kayu yang memiliki potensi pertumbuhan cepat adalah jati putih/gmelina.

1. Pilih Bibit Tanaman Yang Berkualitas

Untuk mendapatkan bibit gmelina yang dapat tumbuh subur, hal yang sangat penting adalah memilih bibit tanaman berkualitas unggul yang ditanam. Anda bisa memilih bibit tanaman berkualitas dengan membeli bibit tanaman tersebut kepada penjual bibit tanaman terpercaya seperti Kami.

2. PENENTUAN JARAK TANAM

Proses penentuan jarak tanam sangatlah penting dalam penanaman bibit gmelina. Karena jarak tanam ini menjadi salah satu faktor penentu kualitas pohon yang dihasilkan. Jarak tanam dapat mempengaruhi tingkat isensitas bibit gmelina mendapatkan sinar matahari. Jarak tanam ideal pada penanaman bibit pohon gmelina 4×4 meter dengan mengunakan pola tanam monokultur. Menanam bibit gmelina sangat penting menjaga bibit pohon gmelina bisa tumbuh optimal. Yaitu aat bibit pohon gmelina mulai tinggi masing-masing ranting cabang akan bersinggungan. Apabila jarak tanam terlalu rapat maka pohon gmelina tidak bisa tumbuh secara optmal.

3. PEMBUATAN LUBANG TANAM

Pembuatan lubang penanaman bibit gmelina sebaiknya di selesaikan seminggu dari sebelum penanaman bibit ukuran lubang idealnya adalah 30x30x30cm. Taburkan pupuk kandang atau kompos secukupnya pada lubang tersebut. Setelah itu masukan tanah di atasnya kemudian aduk sampai rata.

4. PENANAMAN

Waktu ideal menanam bibit gmelina di waktu musim penghujan tiba. Dengan mengandalkan ketersediaan air hujan sangat efektif untuk dilakukan. Karena anda tidak perlu bingung dengan ketersediaan air . Galilah kembali tanah yang telah di campur dengan kompos sebelumnya dan siapkan bibit gmelina. Lepas secara perlahan dari polibek. lakukan dengan hati-hati jgn sampai akar rusak.selanjutnya masukan bibit gmelina kedalam lubang secara tegak lurus. Kemudian timbun lagi sekeliling bibit dengan tanah bekas galian.

5. PEMELIHARAAN

Layaknya manusia, tentunya tanaman  juga memerlukan air untuk bertahan hidup. Untuk itulah jika Anda menginginkan untuk memiliki tanaman  yang dapat tumbuh subur lakukanlah penyiraman secara teratur yang dilakukan beberapa waktu sekali sesuai dengan jenis tanaman  yang Anda tanam.

Itulah beberapa tips cara penanaman bibit gmelina. Nah jika Anda membutuhkan bibit gmelina  yang berkualitas, tahan hama, dapat tumbuh dengan cepat dan banyak segera hubungi Kami. Kami Benih Mandiri Group menyediakan berbagai jenis bibit tanaman berbagai jenis dengan harga yang terjangkau. Hubungi Kami sekarang.

Bagikan ke

Tips Dan Cara Menanam Pohon Gmelina/Jati Putih Paling Tepat

Saat ini belum tersedia komentar.

Mohon maaf, form komentar dinonaktifkan pada halaman/artikel ini.

Tips Dan Cara Menanam Pohon Gmelina/Jati Putih Paling Tepat

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: